Kamis, 03 Juli 2014

BIOPRISMA │ Probiotik Untuk Hewan Ternak (Sapi, Ayam, Ikan, Lele, Burung, dll)




“Probiotik Untuk Hewan Ternak” 

PROBIOTIK UNTUK HEWAN TERNAK YANG DILENGKAPI DENGAN SUPLEMEN ORGANIK, VITAMIN DAN NUTRISI UNTUK KESEHATAN BERBAGAI MACAM HEWAN TERNAK, SEPERTI  : SAPI, KAMBING, IKAN, UDANG, LELE, AYAM, BEBEK, BURUNG, DLL

KANDUNGAN

BIOPRISMA “Probiotik” diaplikasikan untuk pemeliharaan hewan ternak merupakan komposisi bakteri probiotik murni yang aktif dan mampu bekerja secara alami dan menjaga hewan ternak dari pengaruh negatif limbah (sisa pakan maupun feses) yang dilengkapi dengan suplemen organik, vitamin dan nutrisi untuk menjaga kesehatan hewan ternak.

Suplemen organic cair  (energy drink)  yang sering dijumpai dipasaran pada umumnya tidak dikemas dalam bentuk mixing antara probiotik dan herbal, namun BIOPRISMA  dalam penyajiannya menyediakan suplemen organic cair yang dilengkapi dengan herbal sehingga hewan ternak dapat ditekan angka mortalitasnya (kematian ditekan) serta meningkatan produktivitas, sehingga hewan ternak cepat besar. Pemilihan macam herbal yang digunakan serta ketepatan dosis yang dipakai membuahkan produk yang sudah teruji  diterima pasar menginjak 1 dasawarsa. Herbal yang digunakan  disamping menambah stamina juga menambah nafsu makan,  sehingga hewan ternak makin sehat dan produksi makin naik dan diiringi mortalitas yang makin menurun.

Microbia yang  dipilih adalah microba yang  dapat mengurai karbohidrat (menghasilkan enzym amylolitic) memecah protein (proteolitic) dan memecah lemak (lipolitic), sehingga daya serap manakan bertambah     (TDN = Total digestible nutrient) naik dan adanya bakteri pemecah protein ini sangat membantu terbentuknya carcas yang baik dengan banyak daging dan sedikit lemak.

BIOPRISMA “Probiotik” juga dapat dipakai untuk pengelolaan kotoran hewan ternak yaitu dengan :
Dosis pengenceran 10 %, semprotkan langsung pada permukaan kotoran, bila kotoran terlalu tinggi (lebih dari 30 cm) lakukan pengadukan dan penyemprotan secara homogen, biarkan 7 - 14 hari.

MANFAAT

·         UNTUK HEWAN TERNAK (Sapi, Kambing, dll)
1.     Meningkatkan nafsu makan hewan ternak.
2.     Menghilangkan bau kotoran.
3.  Menguraikan limbah organik seperti kotoran hewan & sisa pakan yang merupakan media tumbuh bakteri patogen dan jamur yang bisa menyebabkan penyakit pada hewan ternak.
4.     Menguraikan senyawaan beracun (amoniak, sulfida, dll) yang biasa dihasilkan oleh bakteri patogen.
5.  Menekan jumlah populasi bakteri patogen dan menambah jumlah populasi bakteri probiotik pada pencernaan hewan ternak sehingga akan menjadi lebih sehat.
6.     Meningkatkan ketahanan tubuh hewan ternak terhadap penyakit.
7.  Menggantikan fungsi obat antibiotik yang biasa dicampur pada pakan hewan ternak (tidak perlu memberikan antibiotik lagi).

·         UNTUK IKAN & UDANG (Gurame, Patin, Lele, Bandeng, Bawal, dll)
1.   Menguraikan koloid organik dari limbah (penyebab kekeruhan pada air tawar) menjadi sedikit endapan yang mudah difilter.
2.   Menguraikan limbah organik seperti kotoran ikan & sisa pakan ikan yang merupakan media tumbuh bakteri patogen dan jamur yang bisa menyebabkan penyakit pada ikan.
3.     Menguraikan senyawaan beracun (amoniak, sulfida, dll) yang biasa dihasilkan oleh bakteri patogen.
4.   Menekan dan mencegah pertumbuhan lumut / alga akibat banyaknya limbah organik dikolam air tawar.
5.   Menekan jumlah populasi bakteri patogen dan menambah jumlah populasi bakteri probiotik pada pencernaan ikan (jika termakan oleh ikan) sehingga ikan akan menjadi lebih sehat.
6.   Menggantikan fungsi obat antibiotik yang biasa dicampur pada pakan ikan atau yang langsung diberikan kedalam air (tidak perlu memberikan antibiotik lagi) .
7.     Menjaga air aquarium/ kolam selalu jernih (tidak keruh dan tidak berlumut) dalam kondisi pH netral.

·         UNTUK AYAM & BEBEK
1.     Meningkatkan nafsu makan.
2.     Menghilangkan bau kotoran.
3.   Menguraikan limbah organik seperti kotoran  & sisa pakan yang merupakan media tumbuh bakteri patogen dan jamur yang bisa menyebabkan penyakit pada ayam.
4.     Menguraikan senyawaan beracun (amoniak, sulfida, dll) yang biasa dihasilkan oleh bakteri patogen.
5.   Menekan jumlah populasi bakteri patogen dan menambah jumlah populasi bakteri probiotik pada pencernaan ayam sehingga akan menjadi lebih sehat.
6.     Meningkatkan ketahanan tubuh ayam terhadap penyakit.
7.  Menggantikan fungsi obat antibiotik yang biasa dicampur pada pakan (tidak perlu memberikan antibiotik lagi).
8.     Mempercepat penyembuhan luka dan penyakit.

·         UNTUK BURUNG
1.     Meningkatkan nafsu makan.
2.     Menghilangkan bau kotoran.
3.   Menguraikan limbah organik seperti kotoran  & sisa pakan yang merupakan media tumbuh bakteri patogen dan jamur yang bisa menyebabkan penyakit pada burung.
4.     Merangsang kicauan burung
5.   Menekan jumlah populasi bakteri patogen dan menambah jumlah populasi bakteri probiotik pada pencernaan burung sehingga burung akan menjadi lebih sehat.
6.     Meningkatkan ketahanan tubuh burung terhadap penyakit.
7.  Menggantikan fungsi obat antibiotik yang biasa dicampur pada pakan (tidak perlu memberikan antibiotik lagi).
8.     Mempercepat penyembuhan luka dan penyakit.


Office :
CV. Berdikari Sukses Makmur
Jl. Bantar Kemang RT 02 / RW 07 No.47
Kel. Baranangsiang , Kec. Bogor timur , Kota Bogor - 16143
Sales Pertner     : Riki Hadiyat
HP                    : 08568988695 (Call / SMS / Whatsapp)
PIN BB              : 74256AAO
Email                : bioprisma.bacteria@gmail.com
 

4 komentar:

  1. mas kandungan bakteri probiotik bio prisma apa saja kalau boleh tahu, coz setiapikan butuh bakteri yang berbeda

    BalasHapus
  2. Berapa mas kalo boleh tau harganya perbotol

    BalasHapus